Hewata.com - Alam Sekitar dan Isinya
Moluccella laevis (Bells of Ireland)

Hewata.com. Moluccella laevis. Bunga-bunga molusela ini berasal dari Asia, selain berbentuk unik, juga menebarkan bau harum bila masih segar. Ia dapat ditanam berkelompok sebagai salah satu elemen taman. Sedangkan batang dan bunga yang telah dipotong bisa digunakan sebagai bunga...
7 Chinese Food yang Enak, Terkenal di Indonesia

Hewata.com. Chinese Food. Makanan menjadi salah-satu kebutuhan primer yang harus dipenuhi manusia. Di berbagai belahan dunia, orang-orang memiliki caranya tersendiri untuk membuat dan menyajikan makanan. Meski belum mencicipi semua makanan di dalam negeri, kadang kita pun penasaran menyantap makanan...
Hewan Peliharaan yang Bisa Dibawa Kemana-mana

Beberapa hewan peliharaan yang bisa dibawa kemana-mana antara lain : 1. Anjing kecil Anjing jenis Chihuahua, Pomeranian, atau Yorkshire Terrier, yang biasanya memiliki ukuran kecil dan mudah diajak pergi ke mana saja. Namun, pastikan untuk melatih mereka dengan baik...
Apakah yang Dimaksud Dengan Tanaman Obat?

Hewata.com. Tanaman obat biasanya digunakan untuk mengobati berbagai jenis penyakit atau keluhan kesehatan, dan telah digunakan oleh manusia selama berabad-abad. Apakah yang Dimaksud Dengan Tanaman Obat? Tanaman obat adalah tanaman yang mengandung senyawa aktif yang dapat digunakan untuk tujuan medis...
21 Arti Mimpi Ayah Meninggal, Pertanda Apa?

Hewata.com. Kenapa kita mengalami mimpi ayah meninggal? Kematian dalam mimpi memiliki lambang yang memiliki arti umur panjang dan kesejahteraan di kehidupan nyata. Tetapi, dalam buku mimpi, dianjurkan untuk memperlakukan interpretasi dari pandangan ini dengan berhati-hati. Mimpi Ayah Meninggal Penafsiran...
10 Tanaman Bunga Bromelia yang Cantik

Hewata.com. Bromelia. Genus dari famili Bromeliaceae yang paling terkenal di Indonesia sejak dulu ialah Ananas atau nanas, yang buahnya asam manis berwarna kuning dan banyak disukai orang. Banyak jenis-jenisnya yang berasal dari luar negeri (Thaliand, Amerika, Australia, dan banyak...
25 Arti Mimpi Api dan Maknanya

Hewata.com. Arti mimpi api. Api membantu kita memasak makanan karena elemen ini adalah sumber energi panas. Selain itu, membuat kita tetap hangat, melakukan berbagai hal lain untuk kelangsungan hidup dasar kita, tetapi jika dikatakan demikian, api juga bisa berakibat...
Sirih Merah, Tanaman Hias yang Merambat

hewata.com. Selintas pandang sosoknya mirip daun sirih. Tapi tak seperti umumnya sirih yang daunnya hijau polos, Sirih merah bernama latin Piper Crocatum berdaun hijau gelap, dengan motif keperakan. Penampilannya makin menarik dengan adanya warna merah pada tulang daunnya. Akhir-akhir...
Alat Ukur Kadar Air Jagung, Kakao dan Kopi

hewata.com. Alat Ukur Kadar Air. Persaingan pasar kakao dan kopi yang semakin ketat menuntut pengukuran kadar air yang akurat, cepat dan mudah dilakukan. Nama alat ukur tersebut bernama kakaotester. Kadar air suatu produk pertanian dapat mempengaruhi mutu karena berpengaruh...
10 Tanaman Hias Outdoor yang Mudah Dirawat

hewata.com. Tanaman Hias Outdoor. Bagi kalian kaum rebahan yang mau menanam tanaman hias tapi gak mau yang ribet-ribet perawatannya, nih ada rekomendasi tanaman hias yang perawatannya mudah dan gak ribet sama sekali. Cocok juga buat orang yang suka simple-simpel...